News & Article

Penguatan Pendidikan Karakter Melalui Non Akademis

05 Oct
0 comment

Penguatan Pendidikan Karakter Melalui Non Akademis – Ujian Akhir Semester telah berlalu, kini giliran para guru sibuk melakukan penilaian terhadap hasil ujian para siswanya. Butuh ketelitian dan kesabaran guna melakukan penilian hasil ujian, karena bisa jadi seorang guru tidak hanya mengampu satu kelas saja akan tetapi beberapa kelas dia handle. Kesibukan seorang guru sangat terlihat ketika siswa-siswinya telah selesai melakukan

Read more

Sekolah Karakter

14 Sep
0 comment

Sekolah Karakter FIKAR SCHOOL – Diawal tahun 2017 Homeschooling Fikar School kembali mengukir sejarah baru dengan menjadi Homeschooling pertama di indonesia yang bergabung dengan sebuah program internasional The Leader In Me. Program Leader In Me adalah suatu upaya secara sistematis dan terstruktur yang memunculkan kemampuan kepemimpinan dan mengembangkan keterampilan hidup siswa. Implementasi dari program The Leader In Me adalah Seven

Read more

Bisa Mengantre Lebih Penting Ketimbang Pandai Matematika

11 Sep
0 comment

Bisa Mengantre Lebih Penting Ketimbang Pandai Matematika (11/09/17) Sekolah Karakter Fikar School – Budaya timur dan barat memang berbeda. Tergantung Anda berbicara dengan siapa, ada yang menganggap budaya barat lebih baik atau sebaliknya. Namun memfokuskan pada satu hal, ada satu budaya yang memang harus diakui, dilakukan lebih baik oleh orang dari dunia belahan barat: budaya mengantre. Di Indonesia, melihat orang

Read more

Surat Kepala Sekolah Bantul Kepada Orang Tua

10 Jun
0 comment

Pemerintah Kabupaten Bantul Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga SD Mutiara Persada Hal : Surat Pribadi Kepada Yth Orang Tua Siswa Kelas 6 SD Mutiara Persada di tempat Kepada Para Orangtua, Bersama surat ini kami sampaikan bahwa, Ujian anak Anda telah selesai. Saya tahu Anda cemas dan berharap anak Anda berhasil dalam ujiannya. Tapi, mohon diingat, di tengah-tengah

Read more

Why Asians Are Less Creative Than Westerners

10 Jun
0 comment

Prof. Ng Aik Kwang dari University of Queensland, dalam bukunya “Why Asians Are Less Creative Than Westerners” (2001) yang dianggap kontroversial tapi ternyata menjadi “best seller”, mengemukakan beberapa hal tentang bangsa-bangsa Asia yang telah membuka mata dan pikiran banyak orang : 1. Bagi kebanyakan orang Asia, dalam budaya mereka, ukuran sukses dalam hidup adalah banyaknya materi yang dimiliki (rumah, mobil,

Read more

Fikar Academy Gelar Open House dan Seminar Nasional Bersama Kak Seto

02 Jul

DEPOK [Media Jabar Kita],- Fikar Academy, sekolah Internasional berbasis homeschooling yang bertempat di Jalan Terusan Bandung, No. 27 Cinere, Depok, menggelar Open House dan Seminar Nasional bersama Seto Mulyadi dengan tema “Mendidik Dengan Hati” pada hari Minggu, (01/3/2015). Seto Mulyadi, yang akrab disapa Kak Seto dalam seminar itu mengatakan, pada dasarnya semua anak cerdas dan senang belajar. Oleh karena itu,

Read more

Open House Fikar Academy, Sekolah Internasional Berbasis Homeschooling di Kota Depok

02 Jul

Fikar Academy, sekolah Internasional berbasis homeschooling yang bertempat di Jalan Terusan Bandung, No. 27 Cinere, Depok, Jawa Barat, menggelar Open House dan Seminar Nasional bersama Seto Mulyadi dengan tema “Mendidik Dengan Hati” pada hari Minggu, (01/3/2015). Ketua Yayasan Fikar Academy, Donny Adiguna, menjelaskan bahwa didirikannya Fikar Academy adalah untuk menyediakan lembaga pendidikan yang pro kepada anak dengan memberikan metode pembelajaran

Read more

Fikar Academy Gelar Open House dan Seminar Nasional Bersama Kak Seto

02 Jul

Fikar Academy, sekolah Internasional berbasis homeschooling yang bertempat di Jalan Terusan Bandung, No. 27 Cinere, Depok, Jawa Barat, menggelar Open House dan Seminar Nasional bersama Seto Mulyadi dengan tema “Mendidik Dengan Hati” pada hari Minggu, (01/3/2015). Seto Mulyadi, yang akrab disapa Kak Seto dalam seminar itu mengatakan, pada dasarnya semua anak cerdas dan senang belajar. Oleh karena itu, orang tua

Read more

Orangtua Harus Berikan Suasana Belajar yang Efektif

02 Jul

Depok — Ketua Dewan Pembina Komisi Nasional Perlindungan Anak, Seto Mulyadi atau akrab disapa Kak Seto meminta orangtua harus memberikan suasana belajar yang efektif pada anak. Sebab pada dasarnya, semua anak cerdas dan senang belajar. “Semua anak pada dasarnya cerdas, senang belajar. Ciptakanlah suasana belajar yang gembira pada anak, didiklah anak dengan hati, dengan cinta,” ujar Seto dalam Open House

Read more

Orangtua Harus Berikan Suasana Belajar Efektif

02 Jul

Orangtua Harus Berikan Suasana Belajar Efektif – Ketua Dewan Pembina Komisi Nasional Perlindungan Anak, Seto Mulyadi atau akrab disapa Kak Seto meminta orangtua harus memberikan suasana belajar yang efektif pada anak. Sebab pada dasarnya, semua anak cerdas dan senang belajar. “Semua anak pada dasarnya cerdas, senang belajar. Ciptakanlah suasana belajar yang gembira pada anak, didiklah anak dengan hati, dengan cinta,”

Read more